Kekinian
-
Sekilas Sejarah dan Pantun tentang Pramuka
Sebelum di Indonesia, Pramuka sebagai gerakan kepanduan berkembang di Inggris lewat pembinaan remaja oleh Lord Robert Baden Powell. Gerakan ini kemudian menyebar di negara lain termasuk Indonesia. Gerakan kepanduan di Indonesia diawali dengan berdirinya Nederlandsche Padvinders Organisatie (NPO) yang kemudian berubah menjadi Nederlands Indische Padvinders. Lantas pada 1916, S.P. Mangkunegara VII membuat organisasi kepanduan sendiri…
-
Pantun untuk Mulai Acara
Pantun jadi salah satu cara agar siapapun yang ada di suatu acara bisa lebih santai. Sebagai salah satu cara menghidupkan suasana, banyak yang menggunakannya di awal saat acara baru dimulai. Entah itu pembawa acara, moderator, narasumber, tokoh, atau siapapun yang terlibat. Ini ada beberapa contoh pantun pembuka acara yang bisa kamu gunakan. Lengan kekar jadi…
-
Pantun dan Pembelajaran Kontekstual
Sahabat saya Titis Kartikawati saat ini menjadi kepala sekolah di Sanggau, Kalimantan Barat. Satu hal yang saya pelajari dari Titis bahwa pantun bisa menjadi bahan dalam pembelajaran kontekstual. Pembelajaran kontekstual merupakan proses pendidikan yang menunjang siswa melihat makna dari yang mereka pelajari. Caranya dengan menghubungkan subyek yang dipelajari dengan konteks kehidupan sehari-hari. Contoh yang Titis…
-
Pantun Malam Minggu (2)
(1) Beli cincau minum di tempat, terasa nyaman saat dihidang. Malam Minggu bak malam Jumat, terasa seram saat menjelang. (2) Lewat tugu di simpang Jogja, ada walet awas ditangkap. Malam Minggu ini lewatkan saja, lirik dompet isi tak lengkap. (3) Malam Minggu cari ronce, ronce dapatnya di Pasar Boplo. Hobi kamu mah minum STMJ, semester…
-
Pantun tentang Nasionalisme
Momentum kemerdekaan RI ke-78 kali ini tentunya juga menjadi ajang refleksi semangat mencintai tanah air dan semangat nasionalisme. Berikut ini beberapa pantun tentang nasionalisme yang bisa digunakan sebagai penyemangat. Tali diayun di dekat palka, atur jentera segera nyalakan. Telah 78 tahun kita merdeka, rakyat sejahtera yang kita idamkan. Mari sampaikan pepatah petitih, sambil berniaga di…